History

The desire to establish a university in Lampung is the ideal of Lampung community leaders since the 1960s as a vehicle to educate the public at the higher education level.  Because more and more of the best daughters who graduated from high school had to go to Java or Palembang to be able to continue their studies.  The ideal of establishing a university in Lampung was pursued by two committees, namely, the Committee for the Establishment and Expansion of Secondary Schools (P3SL) and the Preparatory Committee for the Establishment of the Lampung Higher Education Foundation (P3YPTL).  The two committees were merged into the Lampung Higher Education Trustee Foundation (YPPTL), this foundation formed the Faculty of Economics, Law and Social Affairs (FEHS) which is located at Jalan Hasanuddin 34, Bandar Lampung.

After the establishment of the Faculty, YPPTL sought state status.  The path taken is to collaborate with Sriwijaya University in Palembang. based on the decree of the President of Unsri Number D-40-7-1961, dated February 14, 1961, starting from February 1, 1961 FEHS Lampung was designated as the Faculty of Economics of the Unsri Branch and the Faculty of Law of the Unsri Branch domiciled in Teluk Betung, Lampung.  On September 23, 1965, a Decree of the Minister of Higher Education and Science (PTIP) Number 195 of 1965 was issued, which inaugurated the establishment of Lampung University as a state university in Lampung.  So it can be said that FEB and FH are the oldest faculties born at the same time.

 

Sejarah

Keinginan mendirikan perguruan tinggi di Lampung merupakan cita-cita tokoh masyarakat Lampung sejak tahun 1960-an sebagai wahana untuk mencerdaskan masyarakat pada jenjang pendidikan tinggi.  Karena semakin banyak putera puteri terbaik lulusan SMA yang harus pergi ke-Jawa atau Palembang untuk dapat melanjutkan studinya.  Cita-cita pendirian perguruan tinggi di Lampung tersebut diupayakan oleh dua kepanitian yaitu, Panitian Pendirian dan Perluasan Sekolah Lanjutan (P3SL) dan Panitia Persiapan Pembentukan Yayasan Perguruan Tinggi Lampung (P3YPTL).  Kedua panitian tersebut dilebur menjadi Yayasan Pembina Perguruan Tinggi  Lampung (YPPTL), yayasan ini membentuk Fakultas Ekonomi, Hukum dan Sosial  (FEHS) yang berkedudukan di Jalan Hasanuddin 34, Bandar lampung.

Setelah didirikannya Fakultas tersebut, YPPTL mengupayakan status negeri.  Adapun jalan yang ditempuh adalah dengan bekerjasama dengan Universitas Sriwijaya di Palembang. berdasarkan  keputusan Presiden Unsri Nomor D-40-7-1961, tanggal 14 Februari 1961, terhitung sejak 1 Februari 1961 FEHS Lampung ditetapkan sebagai Fakutlas Ekonomi Cabang Unsri dan Fakultas Hukum Cabang Unsri yang berkedudukan di Teluk Betung, Lampung.  Pada tanggal 23 September 1965, keluar surat Keputusan Menteri Perguruan Tinggi dan Ilmu Pengetahuan (PTIP) Nomor 195 tahun 1965, yang meresmikan berdirinya Universitas Lampung sebagai universitas negeri di Lampung.  Sehingga dapat dikatakan bahwa FEB dan FH merupakan fakultas tertua yang lahir bersamaan.

SEIRING WAKTU

  • SK Perubahan Nama Program Studi  Unduh